Download Font Aksara Jawa (Hanacaraka) Untuk Komputer

1/18/2019
Aksara jawa merupakan salah satu tulisan/huruf tradisional yang ada di Pulau Jawa, namun di era digital ini bagaimanakah cara kita menulis aksara jawa di laptop/komputer ? Tentu dengan berkembangnya teknologi, maka hal tersebut bukanlah hal yang sulit, disini ada font yang bernama Hanacaraka dimana font tersebut berisi huruf Aksara Jawa sehingga kita dapat menulis aksara Jawa di laptop/pc yang menggunakan windows 7, windows 8/8.1 dan windows 10.


Download Font Aksara Jawa (Hanacaraka) :
Cara Pasang :
1. Ekstrak file yang telah diunduh
2. Klik 2x pada file "HanacarakaFont.TTF", kemudian pilih "Install"
3. Tunggu beberapa detik
4. Selesai !

Tambahan Cara Menulis Aksara Jawa di Android :
1. Cara menulis aksara jawa di android terbilang mudah, tidak sesulit yang di komputer
2. Yaitu dengan mengunduh file bernama "Keyboard Aksara Jawa" di Playstore
3. Selamat mencoba !

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Disqus
Tambahkan komentar Anda

Tidak ada komentar